Kamis, 14 November 2013

Cara Membuat ID Card di PhotoScape

Halo, aku mau nge-post soal cara membuat ID Card sendiri, nih! Tetapi, ini di PhotoScape. Oke, sebelum memulai tutorial, aku akan menjelaskan tentang ID Card. ID Card adalah salah satu tanda pengenal. ID Card biasa nya ada di kantor-kantor. Ya... Kalau papa/mama kalian kerja di sana, coba saja lihat kan ID Card milik mereka! Oke, sekarang kita ke tutorial nya!! Cekidot....
1. Buka PhotoScape.
2. Pilih wallpaper untuk ID Card. Yang di pilih harus yang besar. Seperti wallpaper. 
3. Setelah itu, pilih Object. Di Object, pilih huruf T. Setelah itu, tulis isi ID Card. 
4. Setelah selesai, save ID Card yang baru saja di buat tadi.
Ini hasil nya:

Sahabat NSB, kalau mau save ID Card ini, izin dulu, ya, di comment atau CBox! Silahkan di coba... 
Share:

2 komentar: