Selasa, 24 Desember 2013

Tutorial Memberi Blogskin Kepada Blog

Halo semuaa! Lihat, nih... Blog nya udah ganti skin, kan? Hebat! Aku cari nya di http://www.blogskins.com/.
Kamu mau juga blog kamu di kasih blogskin? Yaudah... Let's go!
1. Buka http://www.blogskins.com/.
2. Pilih blog skin yang kalian suka.
3. Klik blog skin yang kalian suka, lalu scroll ke bawah. Nanti ada kotak Actions dan tekan tulisan preview it untuk melihat blog skin nya.
4. Setelah itu, kembali ke tempat kotak Actions tadi. Lalu, klik Blogger Main. Maka, ter-download kode nya di notepad.
5. Buka blogger, klik Template.
6. Buat Template blog kamu menjadi klasik.
7. Setelah diubah menjadi klasik, scroll ke bawah. Nanti ada kotak HTML. Kalau kotak HTML itu kosong, copy kode di dalam notepad tadi, lalu paste di kotak HTML itu. Kalau kotak HTML nya ada isi, hapus isi nya, copy kode di dalam notepad tadi, lalu paste di kotak HTML itu.
8. Jangan klik simpan template, klik Pratinjau dulu.
9. Kalau sudah, klik simpan template.
10. Klik Lihat Blog, coba lihat hasilnya! Sempurna!
Oke, sekian dulu tutorial nya... Aku mau berenang dulu! Dadaahh..
Share:

0 komentar:

Posting Komentar